Bank KB Bukopin Sukses Berpartisipasi di FinEXPO 2022
Sabtu, 12 November 2022 – 03:41 WIB

PT Bank KB Bukopin Tbk (KB Bukopin) turut meriahkan Financial Expo (FinEXPO) 2022. Foto dok KB Bukopin
Dalam kesempatan tersebut, KB Bukopin turut memberikan edukasi dan informasi mengenai berbagai layanan yang dimiliki, termasuk di dalamnya jenis layanan kredit dan produk tabungan.
Ketua Penyelenggara FinEXPO 2022, Wani Sabu mengatakan masyarakat saat ini tengah dihadapkan oleh situasi ketidakpastian ekonomi Nasional di penghujung tahun.
"Dalam menghadapi berbagai tantangan dan ketidakpastian situasi ekonomi global yang terjadi saat ini, penting bagi seluruh pihak untuk memiliki akses dan pemahaman yang baik, termasuk pengelolaan keuangan," kata Wani Sabu.(chi/jpnn)
Acara FinExpo sejalan dengan komitmen KB Bukopin untuk mendukung pemerintah dalam mendorong inklusi keuangan.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Herman Deru Resmi Meluncurkan Gebyar Literasi dan Inklusi Keuangan OJK Sumsel
- Perluas Inklusi Keuangan, BNI Gandeng Duluin
- BRI Life Catat Total APE Bancassurance Capai Rp 3,416 triliun
- Artajasa Bersama Pelaku Sistem Pembayaran Berkomitmen Perluas Ekosistem Ekonomi Digital Nasional
- Bank Raya & Mitra Grab Merchant Perkenalkan Saku Bisnis, Supaya Pengusaha Melek Keuangan Digital
- Bank Mandiri Bersama Sucor Sekuritas & Sucor AM Kolaborasi Percepat Inklusi Keuangan