Bank Mandiri dan Pintro Dorong Sistem Keuangan Berbasis Digital Masuk Pesantren
Rabu, 07 Juni 2023 – 20:24 WIB

Perjanjian kerja sama Pintro, Bank Mandiri dan Pondok Pesantren Al-Inayah Rimbo Bujang. Foto: Tim Pintro
Area Head Bank Mandiri Jambi, Indra Gunawan menjelaskan kolaborasi dan adaptasi penting bagi organisasi di era digitalisasi.
Begitu pun organisasi dalam bidang pendidikan, termasuk di dalamnya yakni pesantren.
Bank Mandiri mengembangkan Wholesale Digital Super Platform Kopra yang dapat meningkatkan efisiensi Pesantren.
Melalui berbagai solusi di antaranya solusi collection (penerimaan), solusi likuiditas dan solusi payment (pembayaran).
Platform ini terintegrasi dengan Financial Super Apps Livin’ by Mandiri.
"Jika tidak ada modernisasi untuk inovasi baru dan tidak mengikuti perkembangan zaman, maka berpotensi akan tertinggal oleh kompetitor," kata Indra. (mcr31/jpnn)
PT. Indoglobal Nusa Persada (Pintro) menyediakan sistem keuangan berbasis digital di bidang pendidikan, khususnya pesantren.
Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Dorong Efisiensi Ekspor Nasional, Bank Mandiri Hadirkan Solusi Digital untuk DHE SDA
- Selamat, Bank Mandiri Kembali Meraih Penghargaan dari Kanwil DJPb NTT
- Bank Mandiri Kembali Raih Posisi Teratas Pengembangan Karier di Indonesia versi LinkedIn
- Akselerasi Pembiayaan Rantai Pasok, Bank Mandiri Hadirkan Layanan Supplier Financing
- Peduli Santri, PIK2 Salurkan Beras untuk Pesantren Al-Wahdah