Bank Mandiri Taspen Bantu Kebutuhan Para Pensiunan Lewat 3 Pilar ini
Jumat, 10 Januari 2025 – 03:21 WIB

Bank Mandiri Taspen membantu kebutuhan para pensiunan. Foto dok Bank Mantap
“Kami bekerja sama dengan para provider, seperti Indomaret grup, outlet Mitra Indogrosir. Kemudian kami juga bekerja sama dengan TIKI, karena ada nasabah yang minat usahanya kurir dan logistik, apalagi saat ini pengiriman barang meningkat,” kata Agy.
Agy menambahkan, dari paket wirausaha tersebut, sudah ada 2.000 Mantapreneur dengan berbagai jenis usaha.
“Dulu akivitas itu inisiatifnya kebanyakan dari kami, sekarang sudah bergeser. Dengan dibentuknya komunitas, inisiatif kegiatan itu dari nasabah sendiri, bukan dari kami, makanya kami sengaja bentuk itu agar kegiatannya gak hanya sekali. Kami kasih budget,” papar Agy.(chi/jpnn)
Saat ini Bank Mandiri Taspen sudah memberikan program layanan kesehatan tanpa pungutan biaya di 165 unit.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- TASPEN Imbau Seluruh Peserta Lindungi Data Pribadi dengan Segera Lakukan Ini
- Taspen & Bank Mandiri Taspen Hadir dalam Program Mudik Aman Sampai Tujuan
- Tiga Pilar Mantap jadi Program Unggulan Bank Mandiri Taspen, Libatkan 380 ribu-an Nasabah
- Bank Mandiri Taspen Cairkan THR Pensiunan, Silahkan Dicek!
- Berpedoman Pada Prinsip 5T, TASPEN Pastikan Pembayaran THR 2025 Bakal Tepat Waktu
- Mulai 17 Maret, Taspen Salurkan THR kepada 3,14 Juta Peserta, Pakai Prinsip 5T