Bank Sentral Kompak Pangkas Bunga
Kamis, 09 Oktober 2008 – 11:42 WIB

Bank Sentral Kompak Pangkas Bunga
Sebelumnya, Chairman The Fed Ben Bernanke memberi sinyal bahwa pihaknya akan memangkas bunga di tengah memburuknya outlook pertumbuhan ekonomi di AS. Di depan ekonom dan pengusaha di Washington DC, Bernanke mengungkapkan bahwa data ekonomi terakhir dan terbaru menunjukkan suramnya prospek pertumbuhan AS di tengah krisis finansial. ''Dalam kondisi seperti ini, The Fed perlu mempertimbangkan apakah kebijakan sekarang tetap layak,'' tuturnya Selasa (7/10). (AFP/AP/dwi)
Baca Juga:
SWISS - Gejolak pasar finansial memacu bank-bank sentral dunia melancarkan langkah terkoordinasi. Sejumlah bank sentral mulai Rabu (8/10) memangkas
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan