Banser Tuntut Sutan Minta Maaf
Kamis, 29 November 2012 – 06:55 WIB
Gus Dur bukan hanya milik warga Nahdliyin saja. Gus Dur merupakan bapak bangsa yang sudah diakui semua kalangan, guru bangsa yang sangat menjunjung tinggi demokrasi dan pluralisme. Pernyataan itu tentunya juga akan melukai hati masyarakat Indonesia.
Baca Juga:
“Kami mendesak agar DPP Partai Demokrat memecat Sutan dari FPD dan juga keanggotaanya. Jika dalam waktu 1 x24 jam tidak ada tindakan dari DPP, kami siap untuk kembali ke jalan untuk menuntut Sutan untuk lengser,” tgasnya.
Aliansi Generasi Muda Nahdliyin Malang raya itu merupakan gabungan dari PC. GP Ansor, Fatayat, IPNU, IPPNU, Gemasaba, Garda Bangsa, PMM, Gatara, Gusdurian, Sakera, dan Brigade BKPRMI Kabupaten Malang. Aksi mereka mendapat perhatian dari Ketua DPC Partai Demokrat Kabupaten Malang, Tono, ST. Wakil Ketua DPRD Kabupaten Malang itu siap menerima perwakilan peserta aksi untuk menyampaikan tuntutannya.
Dalam ruang Fraksi Partai Demokrat di DPRD Kabupaten Malang, mereka diterima semua anggota fraksi lengkap. Muchlis juga menyampaikan tuntutan kepada Partai Demokrat untuk mendesak Sutan meminta maaf kepada warga Nahdliyin dan merekomendasikan untuk dipecat dari kepartaian dan anggota dewan. Mereka juga mendesak agar semua anggota fraksi menandatangani surat itu dan disampaikan ke DPP.
KEPANJEN – Desakan agar politisi Partai Demokrat, Sutan Bhatoegana meminta maaf atas ucapannya yang melukai hati warga Nahdliyin dengan
BERITA TERKAIT
- Jika Koridor 1 Transjakarta Dihapus, Harga Tiket MRT Jakarta Bakal Disesuaikan
- Pemkab Biak Numfor Merealisasikan Pembayaran Tunjangan Sertifikasi Guru 2024
- Arus Mudik Nataru, KM Labobar Angkut 20 Ribu Penumpang di Papua
- Juhana: Jangan Sampai Ada Kisah Oemar Bakri di Kota Bogor
- AQUA Elektronik Menyalurkan Bantuan Kepada Korban Bencana Alam di Sukabumi
- Penikam dan Penggorok Leher Guru di Kampar Tertangkap