Bantah Ekspresi Budaya Mandeg, Butet Kartaredjasa: Provokatif, Kerjaan Pemalas

Bantah Ekspresi Budaya Mandeg, Butet Kartaredjasa: Provokatif, Kerjaan Pemalas
Butet Kartaredjasa. Foto: dokumen JPNN.Com

"Seharusnya para pelaku seni ini dalam keseniannya melakukan pertunjukan untuk hidup," kata Jabatin kepada JPNN.com, baru-baru ini.

Sayangnya, lanjut dia, acara selama pandemi tidak ada sehingga tidak ada undangan untuk pertunjukan.

Dia menyarankan bantuan yang diberikan mengarah pada produksi konten digital untuk konsumsi global, sehingga para pelaku seni dan budaya mendapatkan pekerjaan dan punya peluang untuk dikenal di mancanegara jika dipromosikan secara global. (esy/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:

Butet kartaredjasa membantah soal keluhan pelaku seni bahwa ekspresi budaya mandeg di masa pandemi.


Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Mesya Mohamad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News