Bantah jadi Dukun, Subur Mengaku Punya Production House
Selasa, 23 April 2013 – 11:21 WIB

Bantah jadi Dukun, Subur Mengaku Punya Production House
JAKARTA - Meski divonis menyimpang oleh Majelis Ulama Indonesia (MUI) karena melakukan praktek perdukunan dan peramalan, pihak Subur terus membantah pihaknya sebagai dukun atau peramal. Dalam perusahaan filmnya itu, Eyang Subur banyak mengumpulkan cineas dan artis. "Termasuk di antaranya Arya Wiguna sebagai editor film. Yang bilang dukun, tukang santet itu tidak benar," terangnya.
Kuasa hukum Subur, Ramdan Alamsyah, menyebut klainnya berprofesi sebagai pengusaha. Hal itu dibuktikan dengan akta keluarga.
"Di akta keluarga, Eyang Subur itu bekerja sebagai wirausaha. Dia sebagai pemilik saham, perusahaannya bergerak di bidang perfilman," kata Ramdan di Jakarta, Selasa (23/4).
Baca Juga:
JAKARTA - Meski divonis menyimpang oleh Majelis Ulama Indonesia (MUI) karena melakukan praktek perdukunan dan peramalan, pihak Subur terus membantah
BERITA TERKAIT
- Arya Saloka Gugat Cerai, Amanda Manopo Merespons Begini
- Film Godaan Setan yang Terkutuk Angkat Isu Iman dan Keharmonisan Keluarga
- Ridwan Kamil Bantah Kenal Lisa Mariana secara Personal
- Wow, Rose BLACKPINK Masuk Daftar 100 Tokoh Paling Berpengaruh 2025 TIME
- Revelino Mengaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Begini Respons Pihak Ridwan Kamil
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi