Bantah Lihat Fee Rp1,2 M
Saksi Sidang Korupsi Damkar Cabut BAP
Kamis, 03 Desember 2009 – 13:39 WIB
Silvia yang Dirut Satal Nusantara mengaku tidak tahu menahu soal pengelolaan keuangan serta operasional. Demikian juga tentang pembelian kendaraan Damkar Morita ke daerah-daerah.
Baca Juga:
"Saya tidak tahu soal itu. Saya hanya tahu, Morita dijual di Sumatera, Jawa Barat dan Kalimantan Timur. Saya pernah ke Medan dan Jabar tapi hanya untuk meyakinkan pemerintahnya kalau PT Satal itu memang ada dan bukan fiktif," bebernya.(esy/JPNN)
JAKARTA- Sepupu Hengky Samuel Daud (HSD), Silvia Manoy Sambow bersaksi dalam persidangan terdakwa kasus pengadaan kendaraan pemadam kebakaran (damkar)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ketum TP PKK: Inovasi & Adaptasi Teknologi Informasi Penting dalam Pelaksanaan Program PKK
- Prakiraan Cuaca BMKG, Kota Besar Indonesia Diguyur Hujan Hari Ini
- Anggota DPR RI Mufti Anam Kecam Aksi Transgender Isa Zega Umrah Pakai Jilbab
- Kabar Terbaru Rencana Perubahan Aturan Penempatan Guru PPPK, Siap-siap ya
- Polda Metro Jaya Pastikan Kasus Firli Bahuri Terus Berlanjut
- 5 Berita Terpopuler: Honorer Non-Database BKN Harus Cermat, Ada Usulan Baru soal PPPK 2024, Bisa Bikin Senang