Banteng Bernama Guns N' Roses Paling Galak dalam Rodeo di Darwin

Seekor banteng bernama Guns N' Roses lagi-lagi menunjukkan reputasinya sebagai banteng rodeo pali galak, dalam aksi rodeo yang dihadiri ribuan penonton di pedalaman di luar Kota Darwin, Australia, akhir pekan lalu.
Rodeo tahunan yang digelar di kota kecil Noonamah itu dikunjungi setidaknya 2000 orang, Sabtu (29/8/2015) malam, menampilkan Guns N' Roses yang terkenal galak.
Pemilik banteng Dallis Wilschefski menyebut Guns N' Roses sebelumnya menjadi semakin lunak dan tidak lagi liar.
"Dia juga makin malas," katanya.
Seorang penunggang rodeo yang hanya bertahan beberapa detik di punggung Guns N' Roses.
"Saya hanya berharap agar dia bisa sedikit liar sebab itu yang ditunggu-tunggu penonton," tambah Wilschefski.
Ia menjelaskan, Guns N' Roses telah melempar semua penunggangnya dalam dua tahun terakhir.
Seekor banteng bernama Guns N' Roses lagi-lagi menunjukkan reputasinya sebagai banteng rodeo pali galak, dalam aksi rodeo yang dihadiri ribuan
- Dunia Hari Ini: PM Terpilih Kanada Minta Waspadai Ancaman AS
- Dunia Hari Ini: Sebuah Mobil Tabrak Festival di Kanada, 11 Orang Tewas
- Dunia Hari Ini: Siswa SMA Prancis Ditangkap Setelah Menikam Teman Sekelasnya
- Dunia Hari Ini: Gempa Bumi Berkekuatan 6,2SR Mengguncang Turkiye, 150 Warga Luka-luka
- Tentang Hari Anzac, Peringatan Perjuangan Pasukan Militer Australia
- Dunia Hari Ini: Vatikan Umumkan Tanggal Pemakaman Paus