Banteng Ride & Night Run, PDIP Mendonasikan Sepeda dan Sepatu untuk Guru serta Murid di Daerah Tertinggal

“Ide-ide kreatif mendapat ruang di partai,” tegasnya.
Pulung pun mengatakan dua lagu karyanya yang berirama riang dan santai demi menggambarkan kondisi kegiatan sekaligus mendorong publik rajin berolahraga.
"Lagu berjudul Sepeda Itu Bike untuk acara bersepeda dan lagu Lari Cantik untuk agenda lari pada Minggu malam," papar Pulung.
Lagu itu rencananya akan dinyanyikan di garis awal dan akhir kegiatan bersepeda dan berlari di kawasan GBK.
Pulung bersama sejumlah rekannya telah mengenalkan lagu itu pekan lalu.
Kini, kedua lagu itu bahkan bisa didengar di Spotify.
Pulung menuturkan bahwa ada uang pendaftaran Rp 100 ribu bagi peserta yang mengikuti acara Banteng Ride & Night.
Nantinya, uang pendaftaran akan didonasikan untuk membeli seribu sepeda kepada guru-guru dan dua ribu sepatu kepada siswa di daerah tertinggal.
PDIP menggelar Banteng Ride & Night Run. Selain mengampanyekan kesehatan, PDIP juga mendonasikan sepeda dan sepatu untuk guru dan murid di daerah tertinggal.
- Menang Gugatan atas PDIP, Tia Rahmania: Saya Bersyukur karena Terkait Nama Baik
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Baik, Honorer Silakan Mempersiapkan Diri, Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar?
- Bersaksi di Persidangan, Wahyu Mengaku Tak Punya Bukti Terima Uang dari Hasto
- Terungkap di Sidang, Saksi Tak Tahu Hasto Menyuap dan Merintangi Penyidikan
- Hasto Kristiyanto Merasa Jadi Korban Pemerasan dalam Sidang PAW Harun Masiku
- Ini Kronologi Satgas Cakra Buana Mengamankan Penyusup di Sidang Hasto