Bantu Pedagang Pasar, BTN Terbitkan e-Retribusi
Senin, 03 Oktober 2016 – 10:54 WIB

Ilustrasi. Foto: Jawa Pos
”Ini akan mempermudah pelayanan para pedagang di samping memaksimalkan pendapatan daerah secara system yang dapat dipertanggunjawabkan,” jelasnya.
Maryono menambahkan e-Retrubusi ini juga dimaksudkan untuk mengenalkan masyarakat pedagang pasar kepada perbankan.
”Kita juga ingin para pedagang nanti pada akhirnya juga gemar menabung untuk masa depannya. Untuk itu ke depan kita juga akan memberikan fasiltas kredit kepada para pedagang untuk mengembangkan usaha atau kiosnya. Termasuk dalam hal ini fasilitas kredit untuk rumah bagi para pedagang,” terangnya. (ers/jos/jpnn)
SOLO - PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk terus melakukan inovasi dalam rangka meningkatkan layanan kepada masyarakat. Yang terbaru,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Keluhan AS Terhadap Barang Bajakan di Mangga Dua, Kemendag Bilang Begini
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan
- Harga Emas Melonjak, Didimax Buka Edukasi Trading Gratis