Bantu Ratusan Warga Terdampak Banjir, Polsek Kemuning Sembari Sosialisasi Pemilu Damai
Jumat, 12 Januari 2024 – 16:59 WIB

Kapolsek Kemuning AKP Osben Samosir menyerahkan bantuan kepada korban banjir di Dusun Cabang Galah, Desa Mumpa, Jumat (12/1). Foto: Dokumentasi Humas Polres Inhil.
Sembari memberikan bantuan, Kapolsek Tempuling juga menyampaikan imbauan agar masyarakat melaksanakan Pemilu dengan damai.
“Jangan mudah terpancing dengan isu-isu yang memecah belah. Apalagi hoaks. Kita harus menjaga suasana Pemilu agar tetap kondusif dan aman,” pesan AKP Osben Samosir. (mcr36/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Polsek Tempuling meninjau dan memberikan bantuan sosial kepada korban banjir di Dusun Cabang Galah Desa Mumpa sembari sosialisasi Pemilu damai
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Rizki Ganda Marito
BERITA TERKAIT
- Diduga Korupsi APBDes Rp 1,3 Miliar, Eks Kades Kelumpang Buron
- Pasar Murah di Kalteng: Gubernur Agustiar Menggratiskan 140 Ribu Paket Sembako
- Menjelang Lebaran, Pak OSO & Kader Hanura Bagikan Ribuan Paket Sembako ke Warga
- BTN Bersama Insan Pers Berbagi Ratusan Sembako di Jabodetabek
- TASPEN Salurkan Bantuan Paket Sembako untuk Warga Terdampak Banjir di Jambi
- Peruri Salurkan Paket Sembako Ramadan, Dukung UMKM Binaan