Bantuan Untuk Turis yang Mengaku Dijambret di Bali Mencapai Rp 170 Juta
Senin, 16 Desember 2019 – 22:50 WIB
Beberapa bulan sebelumnya, seorang turis Singapura, Eugene Aathar, 24 tahun, dilaporkan menjadi korban begal, setelah hape-nya dijambret saat ia sedang mengecek Google Maps.
Simak berita-berita lainnya dari Australia hanya di ABC Indonesia.
Seorang turis asal Australia, Emma Bell, mengaku jika ia mengalami kecelakaan motor karena menjadi korban begal, namun kini pihaknya sudah memberikan pengakuan soal apa yang sebenarnya terjadi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dunia Hari Ini: Kelompok Sunni dan Syiah di Pakistan Sepakat Gencatan Senjata
- Ngeeng, Scoopy Terbaru Meluncur ke Bali, Honda Paling Dicari
- Dua Tokoh Siap Luncurkan Creative Hub Bertema Laut di Bali
- GB Sanitaryware dan Christian Sugiono Garap Project Rahasia di Bali
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu