Banyak Fans Cowok, JKT48 Merasa Aman

Banyak Fans Cowok, JKT48 Merasa Aman
JKT48. FOTO: dok/JPNN
Melody mengatakan, sebenarnya dirinya dan anggota lain sedang memikirkan konsep busananya supaya lebih Indonesia. "Kami memang harus mirip AKB48. Kami kan sister group pertama di luar Jepang. Tapi, tidak tertutup kemungkinan kostum kami di masa yang akan datang ada batiknya," lanjutnya.

Menjadi sister group dari AKB48 membuat Melody dkk banyak belajar perbedaan budaya mereka. Satu hal yang dipelajari Melody adalah kedisiplinan para anggota AKB48 yang tidak bisa ditawar.

"Kami belajar banyak dari mereka. Mulai cara mereka menghargai waktu hingga cara mereka bisa survive dan tetap eksis sejak 2005," paparnya yang diiyakan anggota lain. Lantas, apa JKT48 bisa langgeng seperti AKB48 yang berdiri sejak 2005? Mereka mengaku optimistis meski baru terbentuk pada 2011. (ina/c6/any)
Berita Selanjutnya:
Taylor Swift Diboikot Gereja

SURABAYA - Remaja cantik dan lucu yang tergabung dalam idol group JKT48 merasa aman karena fansnya didominasi laki-laki. Hal tersebut mereka ungkapkan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News