Banyak Juga ya Dana Desa yang Digunakan untuk Mendukung PPKM Darurat
Kamis, 22 Juli 2021 – 15:00 WIB

Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Abdul Halim Iskandar (Gus Halim). Foto: Humas Kemendes PDTT.
Gus Halim secara khusus juga mengingatkan para pendamping desa untuk terus mendampingi desa.
Baik itu terkait penganggaran dan pelaksanaan program dana desa, pelaksanaan pos jaga desa, pemantauan ruang isolasi desa hingga proses vaksinasi warga desa.
"Jangan lupa kepada pendamping desa bersama-sama dengan perangkat desa untuk terus menerus mengingatkan semua warga agar taat protokol kesehatan, untuk selalu menggunakan masker," pungkas Gus Halim.(*/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Dana desa yang dikucurkan untuk mendukung pelaksanaan PPKM Darurat sebegini, banyak juga ya..
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Kemenkes & Takeda Edukasi Pentingnya Pencegahan Dengue, Jangan Tunggu Wabah Datang
- IJMI Sebut Pekerja Sawit Indonesia Rawan Dieksploitasi
- Catatan Utang Indonesia Terbaru, Sebegini Nilainya
- Bicara di Bursa, Misbakhun Tegaskan MBG Program Mulia
- Vaksinasi Hepatitis A Bagi Atlet Muda untuk Prestasi Lebih Gemilang
- IHSG Memang Anjlok Selasa Kemarin, Tetapi Penyerapan SBN Sesuai APBN