Banyak Kada Korupsi, Golput Meningkat
Kamis, 25 November 2010 – 19:05 WIB

Banyak Kada Korupsi, Golput Meningkat
Dia berharap parpol bisa selektif mengajukan calon. Selain harus dilihat track recordnya, kualitas calon juga mesti diperhatikan. Selama ini, parpol seolah tidak peduli. Akibatnya, banyak kepala daerah yang tidak paham administrasi pengelolaan keuangan daerah. Dia juga mendorong adanya perubahan mekanisme pemilihan kepala daerah, terutama gubernur. "Karena gubernur merupakan wakil pusat di Jakarta. Ini juga bisa mengurangi tingginya ongkos pilkada yang menjadi pemicu korupsi," ucapnya. (sam/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA -- Pengamat politik lokal Sanggam Hutapea, mengatakan, banyaknya kepala daerah dan mantan kepala daerah yang terjerat kasus korupsi, bakal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah
- Peserta Sespimmen Menghadap ke Jokowi, Pengamat: Berisiko Ganggu Wibawa Prabowo
- Ma'ruf Amin Nilai Isu Matahari Kembar Bukan Ancaman bagi Pemerintahan Prabowo
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal