Banyak Kemudahan yang Ditawarkan Payroll Software Indonesia, Perusahaan Wajib Tahu

Selanjutnya, jika software tentang Talenta sudah ada baik via HP atau PC, tinggal menggunakannya sesuai kebutuhan.
Misalnya, fitur request time off. Fitur tersebut memudahkan karyawan untuk mengambil cuti.
Buka software, pilih request time off, dan bisa tentukan jatah cuti. Misalnya, sehari, setengah hari, atau beberapa hari.
Talenta Attendance
Software ini merupakan salah satu bagian dari produk Talenta.
Pada Talenta Attandance untuk memberikan solusi kepada perusahaan atau pebisnis untuk pengelolaan karyawan.
Baik karyawan dari usaha kecil atau menengah bisa juga dengan bidang retail, bisnis privat, makanan atau minuman, serta pelayanan jasa.
Penggunaan software Attendane ini mampu mengatur absensi masuk, monitoring real time, jadwal shifting, hingga rekap kehadiran otomatis.
Software Talenta memudahkan perusahaan dalam membuat jejaring karyawan seperti absen, gaji, cuti, payment
- Perkuat Perlindungan Mitra Petani Lokal, McDonalds Berikan BPJS Ketenagakerjaan
- BPJS Ketenagakerjaan dan Pemprov DKI Jakarta Salurkan Bantuan Bagi Pengungsi Banjir
- BPJS Ketenagakerjaan Buka Layanan Prioritas di PT Sritex, Semua Dapat JHT dan JKP
- PP LBH Ansor Desak Pemerintah Tidak Membiarkan Korban PHK Jadi Korban Kedua Kali
- Soal Aturan Terbaru PPh 21 DTP, Mekari Soroti Aspek Penting Bagi Pelaku Usaha
- Rapat Bareng DPR, Menkes Ungkap Alasan Perlunya Iuran BPJS Kesehatan Naik