Banyak Napi Mengaku Tak Kenal Caleg
Kamis, 09 April 2009 – 15:31 WIB

Banyak Napi Mengaku Tak Kenal Caleg
JAKARTA - Pemilihan umum legislatif kali ini ternyata cukup membingungkan warga, terutama yang mengaku tak kenal dengan caleg yang tertera di surat suara. Hal tersebut antara lain dibuktikan oleh para napi atau tahanan yang terdapat di Lembaga Permasyarakatan (LP) Kelas I Cipinang, Jakarta Timur, yang sebagian besar mengaku tidak mengenali para caleg. Sementara itu, Ferry Surya Perkasa, terpidana pembunuh Alda Risma yang juga sempat ditemui JPNN di tempat yang sama mengatakan, dirinya kebetulan mengenal beberapa nama caleg yang tertera di kertas suara. "Ada sih beberapa nama caleg yang saya kenal," terang Ferry.
"Jujur saja, saya tidak mengenal caleg-calegnya. Tapi saya ikut 'nyontreng' saja lah," ujar Suwono, salah seorang napi yang ditemui JPNN ketika proses pemungutan suara di LP Cipinang, Kamis (9/4).
Baca Juga:
Pernyataan Suwono itu turut dibenarkan oleh beberapa temannya, yang juga sedang mengantri di TPS yang terletak di lingkungan LP Cipinang tersebut.
Baca Juga:
JAKARTA - Pemilihan umum legislatif kali ini ternyata cukup membingungkan warga, terutama yang mengaku tak kenal dengan caleg yang tertera di surat
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo