Banyak Peminat, Tahun Ini Tiga Ribu Guru Pensiun
Senin, 14 April 2014 – 00:04 WIB

Banyak Peminat, Tahun Ini Tiga Ribu Guru Pensiun
SURABAYA - Tahun ini Jatim nyaris kekurangan tenaga pendidik. Sebab, ada 3.387 guru yang bakal pensiun. Namun, kekosongan tersebut bisa segera terisi karena tingginya minat menjadi guru.
Kabid Pendidik dan Tenaga Kependidikan Dikbud Jatim Gatot Gunarso mengatakan, sejatinya angka pensiun 3.387 guru di Jatim itu tidak begitu tinggi. "Jika dibagi dengan jumlah kabupaten/kota di Jatim, angka guru yang pensiun tersebut tidak begitu tinggi," jelasnya.
Baca Juga:
Hanya, jumlah guru yang pensiun tidak sama di berbagai daerah. Ada kabupaten/kota yang jumlah gurunya mencukupi. Tetapi, rata-rata kekurangan tenaga pendidik. Jika angka guru yang masa kerjanya berakhir itu konstan terjadi tiap tahun dan tidak diimbangi dengan suplai tenaga pendidik baru, Jatim bisa mengalami defisit.
Baca Juga:
SURABAYA - Tahun ini Jatim nyaris kekurangan tenaga pendidik. Sebab, ada 3.387 guru yang bakal pensiun. Namun, kekosongan tersebut bisa segera
BERITA TERKAIT
- 28 PTN Top Siapkan 17.909 Kursi Jalur SMMPTN-Barat 2025
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK
- ELSA Bangun Kolaborasi Dunia Industri dan Akademik, Gelar Campus Visit ke Jogja
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda