Banyak Tragedi Terkait Sepak Bola di Indonesia, Pengamat Soroti PSSI, Simak
Senin, 02 Januari 2023 – 20:40 WIB

Ilustrasi logo PSSI. Foto: dokumentasi JPNN.com
“Dan, ini tugas utama PSSI untuk mengedukasi para supporter. Serta dengan pola seperti diatas, PSSI harus lebih menyiapkan skenario yang lebih baik lagi untuk penanganan supporter tuan rumah yang mengamuk jika timnya kalah,” ujarnya.
Untuk itu, rentetan kejadian kekerasan di sepak bola Indonesia selama ini bukan saja terjadi di kepengurusan PSSI saat ini, tetapi sudah lama dan itu belum bisa diselesaikan.(fri/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Pengamat sepak bola Rikki Daulay menyoroti pernyataan Ketua Umum PSSI Mochammad Iriawan yang mengaku lalai mengawal aksi kekerasan oleh oknum suporter.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Jebolan MilkLife Soccer Challenge Bakal Ikuti Turnamen Usia Muda Terbesar di Asia
- Gus Sholeh: Indonesia Butuh Generasi untuk Masa Depan yang Gemilang dan Cerah
- Timnas Indonesia Gemilang di Piala Asia U-17, Nova Arianto Bicara Soal Harapan