Banyak UMKM Terselamatkan di Kala Pandemi Berkat Terhubung dengan Digitalisasi
Senin, 23 November 2020 – 09:09 WIB

Ilustrasi salah satu UMKM. Foto dok Antam
Credibook masuk melalui layanan pencatatan keuangan yang fokusnya pada penyelesaian masalah kasbon (utang-piutang) yang kerap dirasakan pengusaha UMKM.
Turunan produk ini bergerak ke arah pembayaran digital, terutama pada sisi pembayaran tagihan.
"Kami juga bekerja sama dengan beberapa lembaga untuk membantu UMKM menambah pembiayaan modalnya," terang Gabriel Frans, Co-Founder dan CEO Credibook.(chi/jpnn)
Dalam situasi serbasulit seperti ini banyak UMKM yang mampu bertahan bahkan penjualannya meningkat karena terhubung dengan ekosistem digital.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor
- ASIPPINDO Dukung Perluasan Askses Pembiayaan Inklusif Bagi Pelaku UMKM
- Beri Asistensi UMKM Berorientasi Ekspor, Bea Cukai Cikarang Kunjungi Baragakai
- ICS Compute Luncurkan Secure Saver Edge, Solusi CDN Revolusioner