Bapak Beton Indonesia Diganjar Herman Johannes Award 2022

Prof Roosseno dikenal sebagai Bapak Beton Indonesia. Prof Roosseno merupakan Insinyur sipil, lulus dari Technische Hoogeschool te Bandoeng (sekarang Institut Teknologi Bandung/ITB) pada 1932.
Sebagai pelopor konstruksi beton di Indonesia, nama Prof Roosseno selalu dikaitkan dengan rekayasa teknik sipil Indonesia. Dia penerjemah ulung gambar dan desain para perancang bangunan ke dalam bentuk dan struktur pada masanya.
Prof Roosseno juga dipercaya Presiden Soekarno untuk merealisasikan sejumlah pembangunan termasuk proyek mercusuar seperti Gedung Pola, Jakarta by Pass, Masjid Istiqlal, Monas ,Hotel Indonesia, Wisma Nusantara, Sarinah Thamrin, Hotel Ambarukmo, Hotel Samudra Indonesia.
Kemudian restorasi Candi Borobudur serta kompleks Asian Games Senayan dan sejumlah bangunan monumental lainnya di Indonesia. (esy/jpnn)
Bapak beton Indonesia Prof Roosseno mendapatkan award Herman Johannes atas dedikasinya semasa hidupnya
Redaktur : Adil
Reporter : Mesya Mohamad
- Jokowi: Ini Sudah Jadi Fitnah di Mana-Mana
- Soal Ijazah Jokowi Diduga Palsu, UGM Siap Buka-Bukaan
- Digeruduk Sekelompok Massa, UGM Beberkan Bukti & Mengakui Jokowi sebagai Alumnusnya
- Dr Tifauzia & Roy Suryo Audiensi dengan UGM, Minta Kampus Jangan Jadi Alat Seseorang
- Soal Keaslian Ijazah Jokowi, Amien Rais Berkata Begini
- Ijazah Penting