Bapak Ini Menang Duel Lawan Buaya 5 Meter! Lalu Selfie, Ini Fotonya

jpnn.com - Berburu hewan liar di hutan itu biasa. Tapi coba bayangkan, bagaimana dengan berburu buaya di sungai. Basri, 49, warga Gang Nurul Jannah, Tanjung Selor Hilir, Kalimantan Utara sudah melakoni itu sejak usianya 10 tahun. Sang bapak ini pun selalu menang saat duel dengan buaya selama bertahun-tahun.
IWAN KURNIAWAN, Tanjung Selor
—————————————————————
SEJAK belia, Basri atau akrab disapa Buy keranjingan mengikuti jejak buaya. Padahal, saat itu dia masih duduk di kelas 2 sekolah dasar (SD). Kini Buy pun menekuni pekerjaannya itu, mungkin jauh lebih menantang.
“Sejak usia 10 tahun saya sudah berburu buaya dengan perahu sendiri,” aku Buy di sela kesibukannya menguliti kulit buaya hasil tangkapannya.
Kepada Prokal (JPNN Group), bercerita bahwa di awal-awal berburunya, dia hanya mendapat buaya size kecil berukuran 1 hingga 1.5 meter.
Berburu hewan liar di hutan itu biasa. Tapi coba bayangkan, bagaimana dengan berburu buaya di sungai. Basri, 49, warga Gang Nurul Jannah, Tanjung
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal
- Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung Terkendala Lahan
- Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pengurusan SIM untuk ASN dan Wartawan Perempuan
- Siswa SMAN 1 Bandung Siap Perjuangkan Lahan Sekolah Setelah Kalah Gugatan
- Kecelakaan Innova Hantam Pemotor yang Menyalip, 3 Orang Tewas
- Oknum Kades Tersangka Korupsi Dana Desa Ditahan, Bendahara Buron