Bapenda Palembang Berhasil Capai Target Pajak
Selasa, 24 Januari 2023 – 17:37 WIB
Dalam kesempatan tersebut Herly juga mengapresiasi keberhasilan pencapaian target pajak daerah 2022 dengan memberikan piagam penghargaan.
"Piagam penghargaan ini sebagai ucapan terima kasih dari Pemkot kepada seluruh jajaran Bapenda Palembang yang sudah berkomitmen dalam menjalankan tugas pokok dan fungsinya," ucap Herly.
"Saya juga mengucapkan terima kasih kepada seluruh pihak yang berkontribusi," imbuh Herly.
Selain itu, pihaknya juga memberikan penghargaan kepada beberapa restoran, hotel, tempat hiburan serta parkir yang taat dan patuh dalam memenuhi kewajibannya untuk membayar pajak daerah 2022. (mcr35/jpnn)
Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Palembang berhasil mencapai target dari wajib pajak tahun 2022 yakni sebesar Rp 1.172.780.556.075,20
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Cuci Hati
BERITA TERKAIT
- Kisah Sukses Nasabah PNM Mekaar, Ekspor Olahan Sisik Ikan ke Berbagai Benua
- ICEBM Untar 2024 jadi Sarana Percepatan Pencapaian SDGs untuk Semua Sektor
- Tarif PPN Naik Jadi 12 Persen Mulai Tahun Depan, Ini Saran Pengamat untuk Pemerintah
- RI Sulit Mencapai Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen Kalau Mengandalkan Kapasitas Fiskal
- Khofifah-Emil Punya Komitmen Konkret Menjadikan Jatim Episentrum Ekonomi Indonesia Timur
- Pemkot Kupang Dorong Kemudahan Investasi untuk Penyerapan Tenaga Kerja