Bapepam-LK Investigasi Rumor BUMI
Rabu, 21 Januari 2009 – 08:57 WIB

Bapepam-LK Investigasi Rumor BUMI
JAKARTA – Berbagai penjelasan mengenai langkah akuisisi yang dilakukan oleh PT Bumi Resources Tbk. belum dinilai cukup untuk meyakinkan otoritas pasar modal. Hal ini ditandai dengan langkah Badan Pengawas Pasar Modal & Lembaga Keuangan (Bapepam-LK) untuk melakukan investigasi terkait rumor yang beredar di pasar. Rumor di bursa, akuisisi yang dilakukan oleh emiten pertambangan tersebut terafiliasi karena kepemilikan yang saling terkait. Terdapat saling silang dalam struktur kepemilikan saham Fajar Bumi Sakti, Dharma Henwa dan Pendopo Coal.
Kepala Bapepam-LK Fuad Rahmany menjelaskan bahwa investigasi tersebut akan dilakukan untuk melihat perbedaan informasi soal akuisisi BUMI.
“
Kami tidak ingin memulai dengan dugaan tertentu. Yang jelas ada informasi bahwa akuisisi itu terafiliasi. Tapi manajemen BUMI mengatakan berbeda. Kita lihat dulu semuanya sebelum menentukan keputusan,” ujarnya di Jakarta kemarin (20/1).
Baca Juga:
JAKARTA – Berbagai penjelasan mengenai langkah akuisisi yang dilakukan oleh PT Bumi Resources Tbk. belum dinilai cukup untuk meyakinkan otoritas
BERITA TERKAIT
- Tanggapi IHSG Turun, Profesor Andi Asrun: Gejala Sesaat dan Gorengan Spekulan Pasar Modal
- IHSG Sempat Anjlok, Ketua Banggar Harap KSSK Bisa Menenangkan Pasar
- Survei Ipsos Ungkap Bank Digital Paling Populer di Kalangan Anak Muda
- Perusahaan Perikanan Asal Tual Ini Kembali Ekspor Kerapu Hidup ke Hong Kong
- Bank Raya & Berbagi Bahagia BRI Group Menyalurkan Paket Sembako di 11 Kota
- IHSG Anjlok, Anggota Komisi XI Minta Investor Tenang, Jangan Emosi Sesaat