Baper soal Pancasila ala Willy Aditya

Namun, praktik di berbagai lini kehidupan saat ini justru sarat liberalisme. “Hari ini, politik, ekonomi, sosial, budaya, semuanya liberal,” ucapnya.
Oleh karena itu, Willy memilih pendekatan induktif untuk menggemakan Pancasila dengan cara kekinian. Dia membuat berbagai lokakarya atau workshop penulisan, videografi, hingga siniar (podcast) tentang Pancasila.
Dalam setiap Sosialisasi Pancasila, Willy membuat lomba. Dia tidak mau upaya menyosialisasikan Pancasila pada era teknologi informasi ini justru ketinggalan zaman.
“Apakah kita masih mau menggunakan pendekatan indoktrinatf di tengah zaman yang sedemikian terbuka?” katanya beretorika. “Apakah ini fektif? Apakah ini tidak menipu diri kita?” imbuhnya. (jpnn.com)
Ketua Komisi XIII DPR Willy Aditya mengaku selalu terbawa perasaan alias baper saat harus berbicara soal Pancasila.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
- DPR Desak Manajemen Pelabuhan Tanjung Priok Berkoordinasi Terkait Bongkat Muat dengan Polisi
- Adian Napitulu Perjuangkan Potongan Aplikator ke Ojol Turun Jadi 10 Persen
- KPK Pastikan Tak Ada Kendala dalam Penyidikan Tersangka Anggota DPR Anwar Sadat
- Hakim Terjerat Kasus Suap Lagi, Sahroni Mendorong Reformasi Total Lembaga Kehakiman
- Lulusan CPNS dan PPPK 2024 Dongkrak Jumlah ASN Hingga 5,7 Juta Orang
- Lola Nelria Desak Polisi Serius Tangani Kasus Pemerkosaan Balita di Garut