Bara Pattyradja Terbitkan Buku Sastra Genre Terbaru di Tanah Air
Minggu, 12 Mei 2019 – 09:28 WIB
“Ini adalah sebuah karya sastra bingual. Orang membaca sekaligus mendengar puisi. Secara tematik pun saya mencoba menyentuh kesadaran publik pembaca kewat hal hal sederhana seperti puisi android, sajak cinta purba dan lain-lainnya. Hal hal kecil yang sesungguhnya menubuh dalam setiap keseharian kita” katanya.
Berkat kolaborasi dan karya sastra mutakhir dari penyair muda ini, buku Geser Dikit Halaman Hatimu kini banyak diminati oleh kalangan artis seperti, Ayu Ting Ting, Zaskia Gotik, Luna Maya, Siti Badriah, pengacara Kondang, Hotman Paris, Politikus Indonesia Eko Patrio dan Ahmad Yohan (DPR RI PAN) para pegiat seni dan mahasiswa.(fri/jpnn)
Buku Geser Dikit Halaman Hatimu merupakan karya terbaru, Bara Pattyradja, setelah sebelumnya penyair kelahiran Flores Timur tersebut sukses menerbitkan sebuah buku semi biografi berjudul Aku Adalah Peluru.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Kasus Polisi Tembak Polisi, Ini Permintaan Walhi kepada Kapolri
- Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
- KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp15 M, Peras untuk Pilkada
- Mensos Gus Ipul Beri Bantuan Biaya Perbaikan Rumah Kepada Korban Longsor di Padang Lawas
- ASR Komitmen Bangun Penegakan Hukum Transparan & Adil di Sultra
- Hendri Satrio jadi Ketua IKA FIKOM Unpad