Bareskrim Periksa Sukotjo Bambang
Senin, 13 Agustus 2012 – 17:23 WIB

Bareskrim Periksa Sukotjo Bambang
JAKARTA - Penyidik Badan Reserse dan Kriminal Polri hari ini melakukan pemeriksaan terhadap salah satu tersangka kasus korupsi proyek driving simulator, Sukotjo Bambang. Ia diperiksa di Lapas Kebon Waru, Bandung.
"Untuk pemeriksaan ini kami sudah meminta izin pada Lapas, LPSK dan Mahkamah Agung," kata Kepala Biro Penerangan Masyarakat Polri, Brigadir Jenderal Boy Rafli Amar di kantor Humas Polri, Jakarta Selatan, Senin (13/8).
Baca Juga:
Pemeriksaan Sukotjo ini dilakukan setelah Jumat lalu penyidik Bareskrim memeriksa dua sekretaris pribadi Djoko Susilo, Tiwi dan Oni, di sekolah pembentukan perwira di Sukabumi.
"Penyidik baru ke Kebonwaru untuk pemeriksaan, sudah sampai di sana, tapi kami belum tahu hasil pemeriksaan di sana seperti apa,"lanjut Boy.
JAKARTA - Penyidik Badan Reserse dan Kriminal Polri hari ini melakukan pemeriksaan terhadap salah satu tersangka kasus korupsi proyek driving simulator,
BERITA TERKAIT
- Komitmen untuk Lingkungan Keberlanjutan, Pertamina Meraih Penghargaan PROPER dari KLH
- Beragam Kelenturan Kebijakan Seleksi PPPK 2024, Honorer Jangan Lagi Dikorbankan
- Dengar Strategi Mentan Amran, Mahasiswa Optimistis Indonesia Swasembada Pangan
- Presidium HIMPUNI 2025-2028: Kolaborasi Alumni PTN untuk Indonesia Emas 2045
- Penantian 40 Tahun Warga Bambu Kuning Berakhir, PAM Jaya Salurkan Air Minum Perpipaan
- 5 Berita Terpopuler: Banyak Kelulusan Peserta Tes PPPK Tahap 1 Dibatalkan, Akan Ada Verval Dokumen, Jangan Kaget Ya!