BARET Ikut Hengkang Dari NasDem
Minggu, 27 Januari 2013 – 15:57 WIB

BARET Ikut Hengkang Dari NasDem
Rasito menambahkan, para anggota BARET merasa dimanfaatkan dan tidak dihargai oleh para elite partai. Pasalnya, saat mereka bekerja keras menggalang dukungan bagi partai, para elite justru sibuk memperjuangkan kepentingan pribadi.
Selain itu, lanjut Rasito, selama ini perhatian partai terhadap mereka sangat minim. Mereka hanya diperhatikan ketika partai membutuhkan massa untuk unjuk kekuataan.
"Kami mengambil kesimpulan bahwa tempat ini tidak ada bedanya dengan yang lain, memanfaatkan rakyat untuk kepentingan pribadi mereka," ujar
Rasito.
Lebih lanjut Rasito tetap mendoakan Partai NasDem dan para kadernya. Ia berharap para kader yang masih berada di dalam partai dapat membawa NasDem mewujudkan cita-cita gerakan restorasi.(dil/jpnn)
JAKARTA - Berakhirnya Kongres Partai NasDem ternyata tidak mampu menciptakan stabilitas internal. Satu per satu kader partai bentukan Surya Paloh
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Temukan Pangan Olahan Mengandung Babi, BPOM dan BPJPH Diapresiasi
- MPR Resmi Bentuk Organisasi Ini, Tugasnya Bantu Pemerintah Urus Masalah di Papua
- Pengurus DPP Partai Hanura Akan Dikukuhkan, Benny Rhamdani: Kami Undang Presiden Hingga Kepala Daerah
- Fraksi PKB Berharap MK Tolak Gugatan Terkait PAW Anggota DPR
- Bawaslu Incar Pemodal Politik Uang di PSU Pilkada Kabupaten Serang
- Yorrys Dukung Bahlil Menerapkan Pengelolaan Golkar Secara Modern