Barisan Jokowi dan Prabowo-Gibran Dinilai Berikan Kekuatan Lebih ke Eman Suherman
Senin, 19 Agustus 2024 – 17:34 WIB

Pengamat Politik Citra Institute Efriza menilai dukungan barisan Jokowi dan Prabowo-Gibran memberikan kekuatan lebih kepada Eman Suherman di Pilbup Majalengka. Foto: source for jpnn
Sebelumnya, Eman juga memperoleh dukungan serta atensi masyarakat untuk menjadi Bupati Majalengka selanjutnya.
Eman dianggap figur pemimpin tepat untuk memajukan Majalengka.
Koordinator Sahabat Bang Ara Majalengka, Dena Muhamad Ramdhan menjelaskan, Eman merupakan pemimpin ideal untuk menyejahterakan masyarakat Majalengka.
Dena yakin, Eman merupakan sosok kompeten untuk membangun Majalengka lebih baik.
"Sukarelawan Bang Ara Majalengka sudah semakin solid memberikan dukungan kepada Haji Eman Suherman karena pemimpin tepat untuk menyejahterakan masyarakat Majalengka," kata Dena. (mcr10/jpnn)
Pengamat Politik Citra Institute Efriza menilai dukungan barisan Jokowi dan Prabowo-Gibran memberikan kekuatan lebih kepada Eman Suherman
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Papua dan Ujian Prabowo - Gibran
- Evaluasi Semester I Pemerintahan Prabowo – Gibran, Panca Pratama: Publik Merasa Puas
- Presidium PNI Serukan Persatuan Nasional untuk Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran
- Intelektual Muda: Prabowo-Gibran Solid, Tak Ada Keretakan
- Survei LPI: Budi Gunawan, Menteri Berkinerja Terbaik di Kabinet Prabowo
- Merilis Hasil Survei LPI, Ali Ramadhan: Pemerintahan Prabowo – Gibran Solid