Barito Putera Gulung Persisam 2-0
Sabtu, 25 Mei 2013 – 19:11 WIB

Barito Putera Gulung Persisam 2-0
Pergantian yang dilakukan Salahuddin terbukti ampuh. Di menit 78, Yongki berhasil menggandakan keunggulan Barito Putra. Yongki tidak melakukan selebrasi karena Persisam adalah klub yang dibelanya musim lalu.
Baca Juga:
Persisam mencoba membalas di sisa pertandingan. Namun hingga wasit meniup peluit panjang, kedudukan tetap 2-0 untuk Barito Putra.
Kemenangan ini tidak mengubah posisi Barito di peringkat 6 klasemen sementara dengan poin 34. Sementara Persisam terpuruk di posisi 7 dengan poin 26. (abu/jpnn)
BARITO - Barito Putra berhasil memenangi pertarungan sarat gengsi melawan Persisam Samrinda di Stadion Demang Lehman, Martapura, Sabtu (25/5). Dalam
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya