Baru 2 Negara yang Bisa Juara Asian Games

jpnn.com - JAKARTA - Asian Games XVII telah dibuka dengan meriah, Jumat (19/8) malam. Kota Incheon, Korea Selatan bakal ramai oleh penggila multieven, dan akan dipanaskan oleh persaingan 45 negara merebut titel juara atau Raja di Asia. Sebanyak 9.535 atlet akan berjibaku selama perhelatan digelar sejak 19 September hingga 4 Oktober nanti.
Meski sudah 17 kali digelar, Asian Games baru memunculkan 2 negara saja yang sukses menjadi juara. Mereka adalah Jepang dan Tiongkok. Uniknya, 16 gelar kampiun dibagi rata, Jepang 8, Tiongkok 8. Berikut data ringkasnya. (adk/jpnn)
Tahun Tuan Rumah Negara Juara
I/1951 New Delhi India Jepang
II/1954 Manila Filipina Jepang
III/1958 Tokyo Jepang Jepang
IV/1962 Jakarta Indonesia Jepang
V/1966 Bangkok Thailand Jepang
JAKARTA - Asian Games XVII telah dibuka dengan meriah, Jumat (19/8) malam. Kota Incheon, Korea Selatan bakal ramai oleh penggila multieven, dan akan
- Rumor Marc Marquez & Alex Marquez Saling Bantu di Balapan Memanaskan MotoGP Spanyol
- Piala Sudirman 2025: Kapan Perjuangan Indonesia Dimulai?
- Persib vs PSS: Situasi Bak Bumi dan Langit, Bojan Hodak Enggan Gegabah
- Sudirman Cup 2025: Gloria Siap Berbagi Tanggung Jawab dengan Jojo
- MotoGP Spanyol 2025: Momen Bagnaia 'Memukul' Marquez?
- Al Ghazali Percaya Diri Seven Speed Motorsport Siap Bersaing di Ajang Drifting 2025