Baru 3 Tahun Ditempati, Kantor Camat Banyak Retakan

Baru 3 Tahun Ditempati, Kantor Camat Banyak Retakan
Baru 3 Tahun Ditempati, Kantor Camat Banyak Retakan
"Padahal penyerahan tahap duanya baru dilakukan tahun 2009 lalu bahkan ada pemeliharaan enam bulan tapi kok bisa hancur. Padahal ini kantor nilainya Rp2,7 miliar," ujar Ruslan dengan ketusnya saat sidak kemarin.

Politisi PDI Perjuangan ini sangat menyayangkan bangunan megah yang didanai dengan uang rakyat itu hanya bisa bertahan tiga tahun. Pegawai dan masyarakat yang mengurus dokumen di sana juga terancam keselamatannya.

Dalam dialog Ruslan dengan beberapa staf kantor kecamatan Nongsa, mereka mengaku hendak berkantor di salah satu ruko di kawasan itu karena kuatir bangunan tiba-tiba ambruk.

"Para pegawai ngakunya mulai berangsur-angsur ungsikan barang dan ke kontrakan di ruko," kata Ruslan.

NONGSA - Baru tiga tahun ditempati, kantor Camat Nongsa yang berlantai tiga sudah banyak retak. Padahal, kantor ini dibangun dengan anggaran Rp2,7

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News