Baru Dirilis, Suzuki XL7 Hybrid Siap Menembus Pasar Mancanegara
Kamis, 15 Juni 2023 – 18:48 WIB

Suzuki XL7 Hybrid siap diekspor. Foto: ridho
Suzuki XL7 Hybrid dibekali mesin K15B dengan dukungan teknologi Smart Hybrid Vehicle by Suzuki (SHVS) yang diklaim berbeda dari model Ertiga Hybrid.
Mesin tersebut dapat menyemburkan tenaga hingga 103,2 Hp dan torsi 138 Nm.
SHVS meliputi dua komponen penting yaitu Integrated Starter Generator (ISG) dan Lithium-ion battery yang akan membantu meringankan kinerja mesin.
Suzuki XL7 Hybrid juga membawa berbagai pembaruan, baik di sisi eksterior hingga interior, termasuk fitur-fitur kekinian. (rdo/jpnn)
Suzuki XL7 Hybrid tidak hanya disipakan untuk pasar domestik, tetapi juga bakal diekspor ke 24 negara tujuan.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Suzuki Burgman 400 Bersolek, Siap Menantang Yamaha Xmax dan Honda Forza
- Suzuki Menghadirkan Paket Perawatan Mobil Pascamudik dengan Biaya Murah
- Dilengkapi Fitur Keselamatan Lengkap, Suzuki Eeco Resmi Dirilis, Harga Terjangkau
- Calon Mobil Baru Suzuki Mulai Tebar Pesona
- Suzuki Kenalkan Seragam Baru untuk Teknisi Bengkel, Lebih Cerah
- Simak Tips Pasang Boks Motor untuk Mudik Lebaran