Baru Dua Maskapai Siap Angkut Jemaah Haji
Rabu, 06 Maret 2013 – 15:44 WIB

Baru Dua Maskapai Siap Angkut Jemaah Haji
Menanggapi hal ini, Menhub EE Mandindaan mengaku sejauh ini baru ada dua maskapai penerbangan yang menyatakan kesiapan dan telah memenuhi syarat mengakut jemaah haji. Di antaranya Garuda Airlines dan Saudi Arabian Airlines.
"Nah, 195 ribu lebih jemaah haji tahun ini harus diusahakan mampu diatasi oleh dua maskapai ini. Karena yang pasti baru dua, Garuda dan Saudi Arabian Airlines," kata Mangindaan.
Kendati demikian pihaknya masih berupaya mencari maskapai lain yang siap menerbangkan jemaah haji Indonesia. Diakuinya, ada dua maskapai lain yang berminat, namun persyaratannya belum terpenuhi.(fat/jpnn)
JAKARTA - Komisi VIII DPR meminta Kementrian Perhubungan dan Kementrian Agama meningkatkan pelayanan perjalanan jemaah haji 2013. Karena hampir setiap
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?