Baru Ini Kejadian, Jalan Nasional Diterjang Banjir Lahar Dingin Gunung Semeru, Lihat
Rabu, 08 Desember 2021 – 18:01 WIB

Banjir lahar dingin Semeru menerjang jalan nasional di Sumberwuluh, Candipuro, Lumajang. Foto: Ridho Abdullah/JPNN.com
Warga setempat bahkan sudah berencana melakukan evakuasi mandir ke lokasi pengungsian.
"Mau tidak mau, ya, pindah mas. Kalau tidak, ya mau tidur di mana," ucap Sukimin (49), warga setempat. (mcr26/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Fenomena banjir lahar dingin Gunung Semeru melanda jalan nasional di Desa Sumberwuluh, Candipuro, Lumajang. Hal ini baru pertama terjadi.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Berstatus Siaga, Gunung Semeru Erupsi 4 Kali Disertai Letusan
- Pesan Khofifah ke Alim Markus: Sebisa Mungkin Tidak Ada PHK
- Sebagian Warga Jatim Merayakan Lebaran 2025 Hari Ini
- Pantau Situasi di Jatim, Kemenko Polkam Ingin Pastikan Kelancaran Idulfitri 1446 Hijriah
- Gunung Semeru Erupsi 3 Kali, Masyarakat Perlu Waspada
- JICT Berangkatkan 600 Pemudik dari Jakarta Utara ke Jatim