Baru Pasti Satu
Uji Coba Timnas Pada Oktober
Senin, 08 Oktober 2012 – 06:31 WIB
JAKARTA-Rencana timnas untuk menggelar beberapa kali uji coba pada Oktober ini sepertinya tak akan tercapai. Pasalnya, sampai kemarin (7/10), hanya laga kontra Vietnam pada 16 Oktober mendatang yang pasti. "Itu Sekjen yang lebih tahu. Tapi memang banyak uji coba yang tidak digelar karena lawan belum memberi kepastian," ucapnya.
Koordinator timnas Bob Hippy menjelaskan bahwa kondisi ini memang kurang menguntungkan untuk timnas. Sebab, dari tiga laga yang diagendakan pada Oktober ini, dua laga gagal digelar, yakni kontra Timor Leste dan Thailand.
Baca Juga:
Timor Leste menolak melakukan uji coba pada 6 Oktober lalu karena harus mengikuti putaran penyisihan Piala AFF di Myanmar sejak 3 Oktober lalu. Sementara, Thailand masih belum memberikan kepatian dan hanya bersedia jika uji coba di lakukan di bulan November.
Baca Juga:
JAKARTA-Rencana timnas untuk menggelar beberapa kali uji coba pada Oktober ini sepertinya tak akan tercapai. Pasalnya, sampai kemarin (7/10),
BERITA TERKAIT
- Klasemen Sementara Grup C: Timnas Indonesia Terbang, Arab Saudi Melorot
- Timnas Indonesia Gasak Arab Saudi, Sejarah Tercipta!
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi: Garuda Cabik Elang Hijau, Marselino Ferdinan Moncer
- Nasib Shin Tae-yong, Antara Ocehan di Medsos & Sikap Suporter Sejati Timnas Indonesia
- Upbit Indonesia Dukung Generasi Muda di Bidang Olahraga Kancah Internasional
- Prediksi Bojan Hodak Menjelang Indonesia vs Arab Saudi, Ada Faktor Cuaca