Basic Kurang, Kalah Kelas
Sabtu, 11 Februari 2012 – 08:09 WIB

Basic Kurang, Kalah Kelas
Pelatih Hyundai Mipo Cho Min Kook menilai timnas Indonesia memang kurang bisa memanfaatkan keunggulan di sisi kecepatan. Dia menilai serangan yang dibangun kurang efektif karena timnya sukses memberikan tekanan.
""Saya melihat kekurangan pemain Indonesia di sisi basic. Tapi kalau stamina dan kecepatan mereka bagus, mereka bermain dengan semangat dan tempo tinggi sepanjang 90 menit,"" tandasnya. (aam/ruk)
JAKARTA -Timnas U-21 benar-benar mendapatkan pelajaran berharga saat menghadapi Ulsan Hyundai Mipo Dolphin. Bermain di Stadion Utama Gelora Bung
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025