Basri Latief Patut jadi Contoh Bagi para Caleg yang Gagal
Selasa, 30 April 2019 – 07:27 WIB

Anggota DPRD Payakumbuh Basri Latief yang juga caleg petahana, menyerahkan bantuan Rp20 juta buat pembangunan Mushalla Nurul Hidayah Ibuah. Foto: Istimewa for Padang Ekspres
“Sepanjang amanah itu dimaknai sebagai sebuah ibadah, maka amanah itu akan menjadi berkah dan berarti serta akan memberikan jalan bagi setiap orang yang menjalani dan mengembannya,” ulasnya. (***)
Diperkirakan gagal melanjutkan kiprahnya di DPRD Payakumbuh, Basri Latief yang merupakan caleg petahana, tetap menjalin silaturahmi dengan warga.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Caleg Gagal, Kartono Banting Setir Jadi Kurir 45 Kg Sabu-sabu di Rohil
- 12 Timses Caleg Diperiksa Pakai Alat Canggih Milik RS Jiwa
- RSJ di Palembang Siapkan Ruangan Khusus untuk Caleg Gagal, Sudah Ada Pasien?
- Tips agar Petugas KPPS Pemilu 2024 Tetap Sehat, Peristiwa Tragis 2019 Jangan Terulang
- Paku Wojo Punya Kantor Sekretariat di Payakumbuh
- Awas! Penipuan Berkedok Umrah Marak Terjadi, Belasan Warga Jadi Korban di Sumbar