Batal Berangkat, Jamaah Umrah Gorontalo Malah Diberi Cek Bodong
Jumat, 01 Maret 2013 – 15:15 WIB

Batal Berangkat, Jamaah Umrah Gorontalo Malah Diberi Cek Bodong
JAKARTA - Sudah jatuh tertimpa tangga lagi. Kejadian inilah yang menimpa jamaah Umrah asal Gorontalo. Sudah mengeluarkan uang Rp3,5 miliar untuk pemberangkatan 204 orang, para jemaah malah diberikan cek kosong oleh pihak PT Khalifah Sulthan Tour.
Darmawan Duming, anggota DPRD Kota Gorontalo, mengungkapkan, pada 27 Februari, Dirut PT Khalifah Sulthan Tour telah memberikan banyak janji dan membuat surat pernyataan kepada jamaah Umrah. Tujuannya agar jamaah bersabar karena travel akan memberangkatkan mereka.
"Salah satu dan pernyataan yang dibuat Pak Purna Irawan adalah bila tanggal 28 Februari jamaah tidak bisa berangkat, maka dua cek yang diberikan kepada kami akan dicairkan," ujar Darmawan yang ditemui di kantor Sulthan Tour, Jumat (1/3).
Dia membeberkan dua cek tersebut, masing-masing bernilai Rp450 juta dan Rp4,3 miliar. Dua cek tersebut menjadi jaminan travel kepada jamaah.
JAKARTA - Sudah jatuh tertimpa tangga lagi. Kejadian inilah yang menimpa jamaah Umrah asal Gorontalo. Sudah mengeluarkan uang Rp3,5 miliar untuk
BERITA TERKAIT
- Cak Imin Gelar Halalbihalal, Ma'ruf Amin & Sejumlah Menteri Hadir
- Pastikan Dana Haji Aman, Kepala BPKH: Kami Utamakan Transparansi dan Prinsip Syariah
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai