Batalnya Musda Golkar Dua Kali Dipertanyakan PK
Senin, 29 Agustus 2016 – 11:31 WIB

Ilustrasi. Foto; Dokumen JPNN
‘’PO itu belum ada sehingga masing-masing bakal calon belum bisa melakukan sosialisasi ke masing-masing PK, selain itu panitia juga belum membuat zonasi dimana masing-masing bakal calon akan melakukan sosialisasi, untuk menjadi calon masing-masing bakal calon ketua harus didukung minimal 30 persen suara,’’ ujarnya.
Jadi, katanya batalnya Musda ini bukan kehendak dari panitia atau ada intervensi dari pihak manapun. ‘’Jika PO sudah ada Musda akan segera digelar,’’ tutupnya.(gem/ray/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bawaslu Incar Pemodal Politik Uang di PSU Pilkada Kabupaten Serang
- Yorrys Dukung Bahlil Menerapkan Pengelolaan Golkar Secara Modern
- Pakar Hukum Abdul Chair Dorong MK Tetapkan Pemenang Pilkada Banggai Tanpa Kembali PSU
- Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Ketidaktegasan Prabowo Memimpin
- Gibran bin Jokowi Tak Berkontribusi, Wajar Ada yang Meminta Ganti
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos