Batam Dipastikan Aman
Sabtu, 26 November 2011 – 13:21 WIB

Batam Dipastikan Aman
Mengenai pemberlakukan Siaga I, Rudi menjelaskan, Siaga I itu bukan untuk mengisyaratkan kondisi (keamanan) masyarakat. "Siaga I itu bukan untuk masyarakat. Tapi untuk personil kepolisian," jelasnya.
Wako Batam Ahmad Dahlan mengatakan berdasarkan pertemuan mendadak yang dilakukan bersama Unsur Muspida Kota Batam, yang juga dihadiri Kepala Badan Pengusahaan (BP) Batam Mustofa Wijaya, Kamis (24/11) petang belum ada perusahaan asing maupun lokal yang berniat hengkang dari Batam.
"Kita sudah tanyakan pada Pak Mustofa Wijaya (Kepala BP Batam) yang semalam (Kamis) juga hadir saat rapat mendadak Muspida Batam. Pak Mustofa Wijaya mengatakan tak ada (perusahaan) yang hengkang," ucap Dahlan.
Wako Batam Ahmad Dahlan juga membantah seluruh kantor satuan kerja perangkat daerah (SKPD) Pemko Batam tutup akibat demo. Kantor SKPD yang sepi itu, jelasnya, mungkin disebakan pegawai lambat masuk kerja.
BATAM--Wali Kota Batam Ahmad Dahlan mengatakan, kondisi Kota Batam aman dan terkendali. Hal itu diungkapkan Dahlan dalam jumpa pers bersama Wakil
BERITA TERKAIT
- Di Daerah Ini Jadwal Tes PPPK Tahap 2 Bulan Depan
- Ikhtiar Musrenbang Kota Pematangsiantar 2025 Meningkatkan Mutu Pendidikan Daerah
- Geger Temuan Ulat di Menu Makan Bergizi Gratis SMPN 1 Semarang, Begini Ceritanya
- Kepala BPJPH Apresiasi Dapur MBG dari Era Mas Pulo Gebang
- Satu Korban Perahu Getek Terbalik di Sungai Musi Ditemukan, 1 Lagi Masih Dicari
- Krakatau Steel Bantu Warga Cilegon Mendapatkan Sumber Air yang Lebih Pasti