Batam Dipastikan Aman
Sabtu, 26 November 2011 – 13:21 WIB
"Kami juga mengimbau masyarakat bersama-sama kita saling menjaga kemanan di lingkungan masing-masing, jangan terpancing provokasi," katanya.
Kemarin, Polresta Tanjungpinang dan Karimun mengirim bantuan pasukan sebanyak 103 orang. Mereka akan membantu pengamanan di sejumlah area vital, seperti kawasan industri, pusat perbelanjaan dan pusat pemerintahan.
Kata Soleh, kepolisian sedikit terbantu karena sejumlah perusahaan meliburkan karyawannya. Rata-rata mereka libur hingga Senin minggu depan. Padahal, lanjut Soleh, aparat menginginkan supaya kegiatan industri berjalan seperti biasa tentunya dengan jaminan keamanan dari aparat kepolisian.
Terpisah, Wakil Wali Kota Batam, Rudi, juga menyampaikan hal senada. Kata dia, berdasarkan pantauan secara umum Batam aman. Dia meminta warga Batam tidak perlu cemas dan takut. "Batam sudah aman, tidak ada yang perlu dicemaskan," katanya. (amr/gas/par)
BATAM--Wali Kota Batam Ahmad Dahlan mengatakan, kondisi Kota Batam aman dan terkendali. Hal itu diungkapkan Dahlan dalam jumpa pers bersama Wakil
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Masa Cuti Kampanye Berakhir, Aep Syaepuloh Kembali Jabat Bupati Karawang
- Disapu Banjir Bandang, 10 Rumah di Tapsel Sumut Hanyut
- Heboh Anggaran Belanja Gamis & Jilbab Senilai Rp 1 M Lebih di Kabupaten Banggai
- Kunker ke Riau, Menteri Hanif Faisol Tutup TPA Liar di Kampar
- 209 Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Kadupandak Dievakuasi
- Ombudsman Minta Polda Sumbar Ungkap Motif Kasus Polisi Tembak Polisi Secara Transparan