Batam Logistics Ecosystem Makin Siap Diterapkan, Begini Progres dan Capaiannya

"Progres dan capaian yang kedua, yaitu telah dibangunnya kolaborasi sistem layanan logistik antarpelaku usaha, baik di sektor swasta maupun pemerintah (G2B2B)," sebutnya.
Layanan logistik yang telah dikolaborasikan di antaranya untuk pemesanan truck, pemesanan kapal, dan pemesanan gudang.
Layanan tersebut telah berjalan dan telah dilakukan banyak transaksi.
"Layanan pemesanan truck telah terdapat 44 transaksi, layanan pemesanan kapal terdapat 97 transaksi, serta layanan pemesanan gudang terdapat sebanyak 195 transaksi," jelasnya.
Progres dan capaian yang ketiga, yaitu adanya kemudahan transaksi pembayaran penerimaan negara dan fasilitasi pembayaran antarpelaku usaha terkait proses logistik.
Terkait hal ini, Dwi menyampaikan BLE telah bekerja sama dengan Bank Mandiri untuk memfasilitasi pembayaran layanan logistik trucking, shipping, warehousing dan depo kontainer.
Berikutnya, progres dan capaian yang keempat, yaitu perbaikan infrastruktur tata ruang dan sistem kepelabuhanan yang mendukung digital and green port.
Contohnya, Autogate system (AGS) yang dilengkapi optical character recognition (OCR) telah selesai dibangun dan diuji coba.
Bea Cukai menyebutkan Implementasi Batam Logistics Ecosystem makin siap, bagaimana progres dan capaiannya saat ini?
- Laporan ESG J&T Express 2024: Mendorong Praktik Berkelanjutan di Seluruh Jaringan
- Bea Cukai Medan Dorong 4 UMKM Binaan Tembus Pasar Internasional
- Ini Langkah Strategis Bea Cukai Memperkuat Peran UMKM dan IKM dalam Ekosistem Ekspor
- Bea Cukai Musnahkan Barang Tak Layak Edar Senilai Rp 563,8 Juta, Ada Makanan Hewan
- IKM Binaan Bea Cukai Bekasi Sukses Ekspor 4,7 Ton Komoditas Pertanian ke Jepang
- Bea Cukai Beri Izin Fasilitas TPB Berkala ke Perusahaan Pengalengan Ikan di Banyuwangi