Batam Seriusi Pembangunan Monorail
Kamis, 11 Agustus 2011 – 00:31 WIB

Batam Seriusi Pembangunan Monorail
Selain monorail, BP Batam juga akan segera merealisasikan rencana pembangunan jalan tol di dalam kota. Tol tersebut diharapkan mampu mengatasi kemacetan di jalan raya yang mulai terjadi di beberapa ruas jalan di Batam, saat ini. "Sekarang masih dalam proses di BPJT," kata Mustofa.
Baca Juga:
Menanggapi rencana tersebut, anggota DPD RI dari Kepri, Aida Ismeth, mengaku sangat mendukung. Namun ia berpesan, supaya jalur monorail ini tidak mengganggu jalur hijau dan hutan lindung. "Jangan seperti di daerah lain. Jalur kereta api merusak hutan," kata Aida, kemarin. (par/jpnn)
BATAM - Badan Pengusahaan (BP) Batam kembali menyampaikan keseriusannya untuk membangun jalur kereta api dengan sistem light rail transit (LRT) berbentuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka
- Gunung Marapi Erupsi Lagi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter
- Suami Istri Ditemukan Tewas di Saluran Irigasi, Polisi Beberkan Fakta
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi