Batavia Nyaris Celaka, 186 Penumpang Histeris
Satu Jam 20 Menit Lebih Berputar-putar di Udara
Jumat, 16 Juli 2010 – 08:17 WIB

Batavia Nyaris Celaka, 186 Penumpang Histeris
Menurut Kepala Kesehatan Pelabuhan Kelas II Pekanbaru, Bandara, Dr Oenedo Gumarang MPHM yang didampingi koordinatornya, Dr H Imsyah Irwan mengatakan sebagian penumpang dari peristiwa ini mengalami sedikit trauma saat pesawat mengalami gangguan di udara. ‘’Ada beberapa yang trauma psikis ringan, tetapi dapat diatasi dengan baik. Tim kesehatan bandara sudah stanby sebelum penumpang mendarat untuk mendapatkan pertolongan,’’ ujarnya.(rul/gus)
PEKANBARU - Pesawat Batavia Air Jurusan Pekanbaru-Jakarta terpaksa mendarat kembali secara darurat di Bandara Sultan Syarif Kasim II Pekanbaru
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Suami Istri Ditemukan Tewas di Saluran Irigasi, Polisi Beberkan Fakta
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi
- Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung, Pemprov Jabar Bakal Ajukan Banding
- 30 WN Vietnam Ditangkap, 2 Kapal Ikan Ilegal Diamankan di Perairan Indonesia
- Ada Temuan Ulat di Menu MBG, Wali Kota Semarang Bentuk Tim Khusus
- SMB II Palembang Raih Penghargaan Bandara Terbaik di ASQ Awards 2024