Batik Tidak Lagi Hanya untuk Pakaian
Kamis, 04 Juli 2013 – 15:44 WIB

Pengunjung pameran desain motif batik di Kemdikbud, Kamis (4/7). FOTO: M Fathra Nazrul Islam/JPNN
Iwan Aang Kunaefi yang juga Mantan Dubes Indonesia untuk Unesco pada kesempatan yang sama mengatakan pengakuan UNESCO terhadap batik didasari sejarah batik yang ada di tanah air. Butuh waktu 3 tahun meyakinkan UNESCO dengan fakta-fakta sejarah bahwa batik milik Indonesia.
Di ajang lomba desain motif batik mahasiswa kali ini, terdapat 266 mahasiswa yang mengirimkan karya dengan totoal keseluruhan 302 motif, yang terdiri dari 217 karya desain dan 85 kategori interior desain. (fat/jpnn)
JAKARTA - Wakil Menteri Pendidikan dan Kebudayaan bidang kebudayaan, Wiendu Nuryanti mengatakan, pemanfaatan batik belakangan ini semakin beragam,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Rekomendasi Tempat Liburan Ramah Anak, Dekat di Jakarta
- 7 Perbandingan Herbal Lokal dan Obat Kimia untuk Batuk yang Perlu Anda Ketahui
- 7 Cara Mudah Mengolah Biji Ketumbar, Kolesterol Bakalan Tidak Berkutik
- Mencicipi Hidangan Khas Kerajaan di Royal Dinner Mangkunegaran Solo
- 4 Manfaat Seledri, Bantu Jaga Kesehatan Organ Hati
- 5 Khasiat Rutin Minum Air Kelapa Campur Madu, Mengandung Serat Tinggi