Bawa-bawa Putin, Presiden La Liga Kecam Real Madrid, Juventus & Barcelona, Pedas
Jumat, 04 Maret 2022 – 09:12 WIB
Lebih lanjut, Tebas mengecam sikap Real Madrid, Juventus, dan Barcelona yang seolah tidak mendukung gelaran ESL, tetapi diam-diam telah merencanakan sesuatu.
"Setiap kali saya membacanya, saya marah. Saya pikir mereka berbohong lebih dari Putin, jujur," lanjut Tebas.
Proyek ESL pertama kali digagas pada April 2021. Namun, pamornya meredup dalam 48 jam kemudian.
Pasalnya, banyak klub Inggris yang mengundurkan diri, disusul Atletico Madrid dan AC Milan.
Namun, Barcelona, Real Madrid, dan Juventus rupanya masih memiliki niat untuk menggulirkan kompetisi ESL.(mcr15/jpnn)
Bawa-bawa Vladimir Putin, Presiden La Liga Javier Tebas mengecam Real Madrid, Juventus, dan Barcelona. Ada apa?
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Hasil Liga Spanyol: Barcelona Tumbang di Markas Real Sociedad
- Cedera ACL, Bek Real Madrid Eder Militao segera Menjalani Operasi
- Real Madrid Menang 4-0 Atas Osasuna, Vinicius Junior Cetak Hattrick
- Hasil Liga Champions: Barcelona Kian Melayang, Atletico Madrid Menang Dramatis
- Hasil Liga Champions: Real Madrid dan Manchester City Keok
- AC Milan Gulung Real Madrid, Rekor Langka Tercipta