Bawa Ganja dan Perempuan, NBA Depak Dua Rookie
Kamis, 18 September 2008 – 12:14 WIB
Baca Juga:
Setiap tahun, NBA memang menyelenggarakan program khusus untuk para pemain baru. Para rookie harus mengikuti seminar selama empat hari, belajar bagaimana menata hidup selama di NBA. Mulai cara bersikap, menghadapi media, sampai menata keuangan.
Baca Juga:
Pekan ini, program itu diselenggarakan di Doral Arrowwood Resort di Rye Brook, tidak jauh dari pusat kota New York.
National Basketball Association (NBA) bertindak tegas atas dua pemain rookie-nya. Mario Chalmers (Miami Heat) dan Darrell Arthur (Memphis Grizzlies)
BERITA TERKAIT
- MotoGP 2025, Tim Aprilia Diperkuat Direktur Teknis Baru
- Persis Solo vs Persib: Bojan Hodak Buka Peluang Memainkan Robi Darwis dan Kakang
- Liga Inggris: Arne Slot Mewaspadai Leicester City Era Ruud van Nistelrooy
- Skuad Persib Terkejut Kehilangan Dokter Menjelang Kontra Persis Solo
- Menjelang Bertandang ke Padang, Arema FC Kebanjiran Tawaran
- Dedi Kusnandar Kenang Momen Terakhir Pertemuan dengan Mendiang Dokter Raffi Ghani