Bawa Kapolri ke Pabrik Minyak Goreng, Mendag Peringatkan Para Mafia
Rabu, 16 Maret 2022 – 07:01 WIB
"Ketika dikerjakan dengan baik sebenarnya bisa jalan. Dalam 28 hari terakhir sudah terkumpul lebih dari 500 juta liter minyak goreng yang ada di masyarakat, meskipun barang harganya belum sesuai, PakKapolri," kata Lutfi.
Lutfi memastikan pihaknya bersama dengan jajaran kepolisian akan bersinergi memutus praktik-praktik mafia minyak goreng yang memanfaatkan situasi demi keuntungan pribadi.
"Kami mau peringatkan terutama mafia-mafia minyak goreng yang berusaha untuk mendapatkan keuntungan sesaat, kami datang dan tertibkan, kami sikat bersama," tutup Lutfi. (cr3/jpnn)
Jenderal Listyo Sigit Prabowo bersama Menteri Perdagangan RI Muhammad Lutfi meninjau langsung pabrik minyak goreng di Cilincing
Redaktur : Adil
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Mendag Budi Santoso Pastikan Harga Bapok Menjelang Nataru Stabil
- INSPIRA Sebut Kapolri Sigit Bawa Perubahan di Polri
- Cegah Teror Saat Natal, Polri Sterilisasi Seluruh Tempat Ibadah
- Kapolri Minta Masyarakat Tak Memaksa Berkendara Jika Lelah Menyetir
- Kapolri Bentuk Direktorat PPA dan PPO, Positif Bagi Perempuan dan Anak
- Soroti Kasus Kekerasan Seksual Diselesaikan Lewat Pernikahan, Sahroni: Logika Keliru